Caladine Baby Liquid Powder menyejukkan kulit bayi
Bedak cair dari Caladine berfungsi untuk merawat kulit kemerahan karena iritasi dan gatal seperti terkena cuaca panas, gatal alergi, atau pemakaian popok. Formulanya ringan dan memberikan sensasi sejuk pada kulit karena mengandung aloe vera.